Selamat datang di situs resmi Kelompok Informasi Masyarakat Desa Randupitu

Dinas Kominfo Kabupaten Pasuruan Berikan Subdomain Gratis untuk Memaksimalkan Kualitas dan Peran Aktif Kelompok Informasi Masyarakat (KIM)

 

Upaya memaksimalkan kualitas dan peran aktif Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) sebagai agen informasi di masyarakat, Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) terus melakukan pembinaan secara intensif terhadap KIM yang ada di wilayah Kabupaten Pasuruan secara keseluruhan, tanpa kecuali. Diantaranya pembinaan pembuatan website yang digelar di Gedung Serba Guna Pemerintah Kabupaten Pasuruan. Kamis (02/12/2021)

Membuka acara Kepala Bidang Komunikasi Publik Dinas Kominfo, Mariyati mengatakan bangga dan mengapresiasi tentang eksistensi Kelompok Informasi Masyarakat yang ada di Kabupaten Pasuruan.

Kita patut bangga dengan eksistensi dan prestasi  teman-teman KIM Kabupaten Pasuruan. Dengan kebanggaan ini pula, KIM harus terus meningkatkan keaktifannya dalam melaksanakan diseminasi informasi ke masyarakat. Baik di website maupun media sosial yang dikelola“Ujarnya

Sementara itu, Mariyati juga mengatakan untuk mendukung kualitas dari Kelompok Informasi Masyarakat yang ada di Kabupaten Pasuruan, Dinas Kominfo memfasilitasi KIM yang terpilih diberikan Subdomain gratis yang nantinya ada di naungan Kominfo Kabupaten Pasuruan dengan domain (namakim).kimpasuruankab.id

“maka untuk mendukung kualitas dari yang KIM hadir disini, kami Dinas Kominfo akan memberikan subdomain gratis untuk KIM yang terpilih, ada sebanyak 30 KIM yang saat ini kami prioritaskan. Sedangkan untuk KIM yang lainnya menyusul di kesempatan berikutnya”tutur Suudin Zuhri”

Diketahui ada 30 KIM dari kabupaten pasuruan yang mengikuti pelatihan pembuatan website tersebut dan pada hari itu juga peserta pelatihan diajarkan detail hosting yang melingkupi domain, server, keamanan data, privasi dan dukungan teknisnya yang di berikan oleh Pak Guntur.

30 KIM tersebut sebagai berikut :

NONAMA KIMURL WEBSITE
1KIM TRETES TAMAN WISATAtretestamanwisata.kimpasuruankab.id
2KIM SURYA HARAPANsuryaharapan.kimpasuruankab.id
3KIM PELANGIpelangiklampisrejo.kimpasuruankab.id
4KIM INDROKILOindrokilo.kimpasuruankab.id
5KIM PUSAKA JATIMpusakajatim.kimpasuruankab.id
6KIM RADEN WIJOYOradenwijoyo.kimpasuruankab.id
7KIM VISIT PANDAANvisitpandaan.kimpasuruankab.id
8KIM MERAH PUTIHmerahputih.kimpasuruankab.id
9KIM SAPU JAGADsapujagad.kimpasuruankab.id
10KIM SEJATIsekilasjatigunting.kimpasuruankab.id
11KIM BANGUN KARYAbangunkarya.kimpasuruankab.id
12KIM ARJUNAputraarjuna.kimpasuruankab.id
13KIM SWARA KETEGANswaraketegannews.kimpasuruankab.id
14KIM KHARISMA KAWISREJOkharismakawisrejo.kimpasuruankab.id
15KIM SUMBER MANGGA MAKMURsmmwonokerto.kimpasuruankab.id
16KIM BINTANG SEJAHTERAbintangsejahtera.kimpasuruankab.id
17KIM PRODO MAKMURprodomakmur.kimpasuruankab.id
18KIM SETIA KAWAN LAJUKsetiakawanlajuk.kimpasuruankab.id
19KIM NDAWEsumberdawesari.kimpasuruankab.id
20KIM PUTRA ARJUNAputraarjuna.kimpasuruankab.id
21KIM SUMBERREJO MANDIRIsumberrejomandiri.kimpasuruankab.id
22KIM BUMI KERSIKANbumikersikan.kimpasuruankab.id
23KIM GEMPARgempar.kimpasuruankab.id
24KIM SUARA PANDANREJOpandanbersuara.kimpasuruankab.id
25KIM KEDAWUNG KULON SEHATIsehati.kimpasuruankab.id
26KIM WARTA WONOSARIwartawonosari.kimpasuruankab.id
27KIM ANJANGLUNG anjanglung.kimpasuruankab.id
28KIM PUNCAK PASREPANpuncakpasrepan.kimpasuruankab.id
29KIM SUARA MASYARAKAT SADENGREJOsmssadengrejo.kimpasuruankab.id
30KIM CYBERCOMcybercom.kimpasuruankab.id

Post a Comment

أحدث أقدم